Mazzarina, Audiah (2024) HUBUNGAN EFIKASI DIRI DENGAN QUARTER LIFE CRISIS PADA USIA DEWASA AWAL. Universitas Cendekia Mitra Indonesia.
|
Text
200100161_AUDIAH MAZZARINA (Cover, Abstrak, BAB II, dan Daftar Pustaka)_Skripsi.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji hubungan antara efikasi diri dan quarter life crisis pada individu dewasa awal. Sampel penelitian terdiri dari 100 individu yang berada dalam rentang usia dewasa awal. Untuk mengumpulkan data, peneliti menggunakan dua skala, yaitu skala efikasi diri dan skala quarter life crisis. Skala efikasi diri yang digunakan memiliki nilai Cronbach’s alpha sebesar 0,853, menunjukkan konsistensi internal yang tinggi, dengan 22 item yang dinyatakan valid. Di sisi lain, skala quarter life crisis menunjukkan nilai Cronbach’s alpha sebesar 0,937, yang juga menunjukkan reliabilitas yang baik dengan 45 item valid. Analisis data menunjukkan koefisien korelasi (rxy) xiiiingkatxiii sebesar - 0,604 dengan taraf signifikansi < 0,001 (p < 0,05). Hasil ini mengindikasikan adanya hubungan xiiiingkatxiii antara efikasi diri dan quarter life crisis. Dengan asumsi, bahwa semakin tinggi xiiiingkat efikasi diri individu, maka semakin rendah xiiiingkat quarter life crisis yang dialaminya, dan sebaliknya, semakin rendah efikasi diri individu, maka semakin tinggi xiiiingkat quarter life crisis individu. Rata-rata subjek dalam penelitian ini menunjukkan xiiiingkat efikasi diri dan quarter life crisis yang sedang. Ini berarti bahwa xiiiingkat efikasi diri maupun quarter life crisis berada pada xiiiingkat yang tidak ekstrem, namun cukup signifikan untuk dianalisis. Sumbangan efektif dari efikasi diri terhadap quarter life crisis adalah sebesar 36,5%, sementara 63,5% dari quarter life crisis dipengaruhi oleh faktor-faktor eksternal yang tidak dicakup dalam penelitian ini, seperti kondisi sosial, ekonomi, atau dukungan lingkungan.
Item Type: | Other |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Efikasi diri, quarter life crisis, usia dewasa awal |
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Psikologi > Program Studi Psikologi |
Depositing User: | Administrator Unicimi |
Date Deposited: | 03 Jun 2025 03:17 |
Last Modified: | 03 Jun 2025 03:17 |
URI: | https://repo.unicimi.ac.id/id/eprint/832 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |